Simak Baik-baik, Ini 5 Aturan Memakai Celana Dalam yang Sehat

Simak Baik-baik, Ini 5 Aturan Memakai Celana Dalam yang Sehat

Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Celana dalam adalah bagian yang tak terlepas dari kehidupan sehari-hari. Simak aturan memakai celana dalam yang sehat berikut ini. Meski jadi bagian penting dalam kehidupan sehari-hari, tapi tak banyak orang memberikan perhatian khusus untuk celana dalam. Kebanyakan orang asal saja membeli dan memakai celana dalam. Padahal, kebersihan pakaian dalam…

Read More
ARMY Serbu Merch BTS Limited Edition, Cuma Ada di Jakarta

ARMY Serbu Merch BTS Limited Edition, Cuma Ada di Jakarta

Jakarta, CNN Indonesia — METRO Department Store Gandaria City kembali diserbu ARMY untuk BTS Pop-up: MONOCHROME in Jakarta pada Senin (20/5). Hari ini, ada dua barang limited edition yang dirilis, yakni topi (cap) dan bucket hat yang dibanderol Rp599 ribu. Merchandise ini hanya dijual di Jakarta. Kedua merchandise tersebut langsung diborong ARMY yang memang sudah menantikan merch rilisan…

Read More
Mengintip Isi Souvenir Syukuran Kehamilan Erina Gudono dan Kaesang

Mengintip Isi Souvenir Syukuran Kehamilan Erina Gudono dan Kaesang

Jakarta, CNN Indonesia — Putra bungsu Presiden Joko Widodo Kaesang Pangarep dan istrinya Erina Gudono menggelar syukuran kehamilan anak pertama. Kaesang dan Erina kini tengah berbahagia. Kini, keduanya menanti kehadiran buah hati. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Pasangan ini pun menyelenggarakan syukuran empat bulan kehamilan di Istana Negara, Bogor, Jawa Barat pada Minggu (19/5)….

Read More
Wanita Hati-hati, Ini 9 Perilaku Pria Baik tapi Sebenarnya Toksik

Wanita Hati-hati, Ini 9 Perilaku Pria Baik tapi Sebenarnya Toksik

Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Pria baik tentu jadi idaman banyak wanita. Namun hati-hati sebab perilaku mereka yang baik diam-diam ‘beracun’ alias toksik. Pernah tidak Anda menemukan seseorang itu baik tapi ada sesuatu yang aneh dari dirinya? Bisa jadi dia hanya berakting dan menyimpan tujuan tidak baik. Ikuti intuisi Anda dan perhatikan seperti apa perilaku…

Read More
Banyak yang Ludes Terjual, Ini Cara Pre-order di BTS Pop-up MONOCHROME

Banyak yang Ludes Terjual, Ini Cara Pre-order di BTS Pop-up MONOCHROME

Jakarta, CNN Indonesia — Sejumlah barang sudah mulai ludes terjual di BTS Pop-up: MONOCHROME yang berlangsung di METRO Department Store, Gandaria City, Jakarta Selatan. Tapi tak perlu khawatir, kamu masih bisa melakukan pre-order di lokasi. Barang-barang yang sudah habis di antaranya storage box, kalung, mini pouch, dan beberapa versi printed photo. Barang-barang tersebut ludes beberapa hari setelah toko…

Read More
Geliat Kontribusi Perempuan di Sekitar Kebun Kopi

Geliat Kontribusi Perempuan di Sekitar Kebun Kopi

Jakarta, CNN Indonesia — Petani kopi di Jawa Barat tidak bisa sepenuhnya bergantung pada hasil panen. Lewat program BENTANI hasil kerjasama Yayasan Mercy Corps Indonesia (YMCI) dan Starbucks Foundation, perempuan diberi pelatihan agar mandiri sekaligus memberikan kontribusi pada keuangan dan kesehatan keluarga. Terbiasa bekerja, Intan Fitria Nur Aisyah memutuskan ingin berjualan setelah menikah. Sang suami bekerja…

Read More
Mayapada Hospital Bandung Tangani Kasus Langka Bayi Acalvaria

Mayapada Hospital Bandung Tangani Kasus Langka Bayi Acalvaria

Jakarta, CNN Indonesia — Mayapada Hospital Bandung berhasil menangani salah satu kasus yang terbilang langka, bahkan di dunia, baru-baru ini. Kasus itu adalah acalvaria, yakni penyakit langka di bidang pediatrik dan neurologi yang dapat menyebabkan kematian. International Journals of Pediatrics mencatat, kasus acalvaria terjadi kurang dari 1 per 1 juta kehamilan di dunia. Kebanyakan janin…

Read More
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Angka Rawat Inap Meningkat

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Angka Rawat Inap Meningkat

Jakarta, CNN Indonesia — Kasus Covid-19 di Singapura dilaporkan naik pada dua pekan terakhir. Angka rawat inap akibat virus corona pun ikut meningkat. “Kita berada di awal gelombang [Covid-19], di mana gelombang ini terus meningkat,” ujar Menteri Kesehatan Singapura Ong Ye Kung, mengutip The Strait Times. Ye Kung memprediksi, gelombang Covid-19 teranyar ini akan mencapai…

Read More