Banyak Dicaci, Times Square Jadi Tempat Wisata Terburuk di Dunia

Banyak Dicaci, Times Square Jadi Tempat Wisata Terburuk di Dunia

Jakarta, CNN Indonesia — Times Square, yang dikenal sebagai pusat wisata dan persimpangan komersial utama di Kota New York, Amerika Serikat, baru-baru ini dianggap sebagai tempat wisata terburuk di dunia. Sebagai rumah bagi berbagai toko dan restoran mewah di New York, Times Square ternyata menerima banyak komentar negatif dalam ulasan. Sebuah platform pembelajaran bahasa online, Preply,…

Read More
Ketinggalan Pesawat? Ini Langkah-Langkah yang Harus Kamu Lakukan

Ketinggalan Pesawat? Ini Langkah-Langkah yang Harus Kamu Lakukan

Jakarta, CNN Indonesia — Tak bisa dipungkiri, keberangkatan pesawat yang tepat waktu sangatlah penting. Penumpang yang mesti menyelesaikan urusan administrasi sebelum naik pesawat pun dituntut untuk tepat waktu. Tak heran jika pihak maskapai penerbangan selalu menyarankan penumpang untuk datang lebih awal bahkan dua jam sebelum jadwal keberangkatan pesawat Namun, tidak semua situasi berjalan sesuai rencana dan…

Read More
Orang Asia Lebih Rentan Kena Hipertensi, Apa Alasannya?

Orang Asia Lebih Rentan Kena Hipertensi, Apa Alasannya?

Jakarta, CNN Indonesia — Orang Asia disebut lebih rentan terhadap hipertensi. Apa alasannya? Hipertensi merupakan kondisi saat tekanan darah tinggi atau melebihi batas. Seseorang dikatakan hipertensi apabila angka pengukuran tekanan darah mencapai lebih dari 140/90 mmHg. Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI pernah mencatat, angka pengidap hipertensi di Indonesia mencapai 34,1 persen. Angka ini diperkirakan setara dengan…

Read More
500 Ribu Kembang di Festival Bunga Tahunan India

500 Ribu Kembang di Festival Bunga Tahunan India

Jakarta, CNN Indonesia — Taman Bryant di selatan India membuka festival bunga tahunan ke-61 pada Jumat (17/5). Festival yang berlangsung selama 10 hari di kota Kodaikanal menampilkan sekitar 500 ribu bunga. Pameran tahun ini bertema satwa liar. Bunga-bunga dirangkai membentuk binatang termasuk burung merak, gorila, beruang koala, dan naga. Kunjungan wisatawan meningkat akibat cuaca yang…

Read More
9 Makanan agar Anak Tumbuh Tinggi dan Cerdas, Ada yang Murah Meriah

9 Makanan agar Anak Tumbuh Tinggi dan Cerdas, Ada yang Murah Meriah

Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Orang tua wajib memastikan nutrisi anak terpenuhi dengan baik. Karena itu penting untuk mengetahui makanan yang membuat anak menjadi tinggi dan cerdas. Pertumbuhan otak yang pesat terjadi pada beberapa tahun pertama kehidupan anak di dunia. Melansir Healthline, otak anak mencapai 80 persen berat orang dewasa pada usia dua tahun, dan terus…

Read More
Siap-siap, Museum Nintendo di Jepang Bakal Dibuka Tahun Ini

Siap-siap, Museum Nintendo di Jepang Bakal Dibuka Tahun Ini

Jakarta, CNN Indonesia — Setelah tiga tahun tertunda, Museum Nintendo di Kyoto, Jepang akhirnya bakal mulai dibuka tahun ini. Dalam laporan pendapatan keuangan terbaru museum, pihak Nintendo mengonfirmasi bahwa pekerjaan pembangunan di lokasi Uji City itu telah selesai dan dibersihkan. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT “Bangunan museum sudah selesai dan kami sedang…

Read More
Alasan Miss Universe 2023 Diasingkan dari Negaranya

Alasan Miss Universe 2023 Diasingkan dari Negaranya

Jakarta, CNN Indonesia — Miss Universe 2023 Sheynnis Palacios diasingkan dari negara asalnya, Nikaragua. Tak hanya Palacios, keluarganya pun turut diasingkan. Hal ini diungkapkan oleh CEO Miss Universe Organization Anne Jakrajutatip dalam sebuah surat beberapa waktu lalu. Palacios dan keluarganya diasingkan tanpa batas oleh rezim Nikaragua yang dipimpin oleh Daniel Ortega. ADVERTISEMENT SCROLL…

Read More