Andi Wijaya

Viral ASI Diolah Jadi Bubuk, Amankah untuk Bayi?

Viral ASI Diolah Jadi Bubuk, Amankah untuk Bayi?

Jakarta, CNN Indonesia — Baru-baru ini viral pembahasan soal air susu ibu (ASI) yang diolah jadi bubuk layaknya susu formula dan dikemas dalam sachet. Lantas, apakah ASI bubuk aman dikonsumsi bayi? Baru-baru ini TikTok diramaikan dengan unggahan video seorang influencer. Ia berbagi cerita saat dirinya menggunakan jasa suatu perusahaan untuk mengubah ASI menjadi bubuk. ADVERTISEMENT …

Read More
BTS Pop-up Store MONOCHROME Jakarta, Tempat ARMY Lepas Rindu

BTS Pop-up Store MONOCHROME Jakarta, Tempat ARMY Lepas Rindu

Jakarta, CNN Indonesia — BTS Pop-up: MONOCHROME in Jakarta resmi hadir di METRO Department Store Gandaria City, Jakarta Selatan. Dengan konsep ‘Memory clouds‘, para ARMY -sapaan penggemar BTS- akan dimanjakan dengan toko pop-up yang serba abu-abu di dalam METRO Department Store. Dari depan, foto super besar ketujuh member BTS tersenyum simpul seolah menyambut Armydeul yang hendak…

Read More
Dinkes DKI Larang Warga Pakai Asbes, Ini Bahayanya untuk Kesehatan

Dinkes DKI Larang Warga Pakai Asbes, Ini Bahayanya untuk Kesehatan

Daftar Isi Bahaya penggunaan asbes untuk kesehatan Jakarta, CNN Indonesia — Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta melarang pemakaian material asbes pada bangunan rumah karena dapat memicu sejumlah penyakit. Apa saja bahaya pemakaian asbes untuk kesehatan? Larangan pemakaian asbes diterapkan karena dapat memicu sejumlah penyakit bagi penghuninya terkait kandungan karsinogenik yang tinggi di dalamnya. “Kegunaannya yang luas menimbulkan risiko…

Read More
5 Camilan Sehat untuk Meningkatkan Daya Ingat, Bikin Otak Makin Tokcer

5 Camilan Sehat untuk Meningkatkan Daya Ingat, Bikin Otak Makin Tokcer

Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Ngemil ternyata tidak selalu buruk. Jika Anda bisa memilih camilan yang tepat, ngemil malah bisa membuat daya ingat Anda semakin kuat. Simak ragam camilan yang bisa meningkatkan daya ingat. Perlu diketahui, otak termasuk organ tubuh yang boros energi. Otak menggunakan sekitar 20 persen kalori tubuh, sehingga memerlukan banyak bahan…

Read More
Stres Bikin Gairah Bercinta Menurun, Memangnya Benar?

Stres Bikin Gairah Bercinta Menurun, Memangnya Benar?

Daftar Isi Benarkah stres bikin gairah menurun? Penyebab menurunnya gairah seksual Jakarta, CNN Indonesia — Teuku Ryan angkat bicara menanggapi gugatan cerai Ria Ricis. Ia bicara soal penyebab kurangnya nafkah batin dari dirinya yang jadi salah satu alasan perceraian. Hal ini diungkapkan Teuku Ryan dalam sebuah video yang dirilis dalam saluran YouTube pribadinya pada Senin (6/5)….

Read More
Setiap Tahun 2.500 Bayi Indonesia Lahir dengan Thalasemia

Setiap Tahun 2.500 Bayi Indonesia Lahir dengan Thalasemia

Jakarta, CNN Indonesia — Jumlah pasien thalasemia di Indonesia disebut terus mengalami peningkatan. Bahkan diprediksi setiap tahun ada 2.500 bayi yang lahir dengan thalasemia mayor. Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Eva Susanti mengatakan Indonesia adalah negara yang berada di garis sabuk thalasemia. Berarti sekitar 3-10 persen populasi di Indonesia adalah pembawa…

Read More
Arab Saudi Tawarkan Platform Nusuk untuk Permudah Orang RI Umrah

Arab Saudi Tawarkan Platform Nusuk untuk Permudah Orang RI Umrah

Jakarta, CNN Indonesia — Untuk bisa menjalankan ibadah umrah ke Arab Saudi, orang Indonesia disarankan untuk menggunakan platform Nusuk, yang merupakan milik pemerintah Kerajaan Arab Saudi. Nusuk bukan hanya bisa dipakai untuk umrah, melainkan juga berkunjung ke Arab Saudi. Direktur Saudi Tourism Authority Fahd Hamiduddin mengungkapkan bahwa tawaran fasilitas platform Nusuk diberikan karena status terhormat…

Read More
Sandiaga Sebut Harga Tiket Pesawat Bakal Turun, tapi Kapan Ya?

Sandiaga Sebut Harga Tiket Pesawat Bakal Turun, tapi Kapan Ya?

Jakarta, CNN Indonesia — Banyaknya keluhan masyarakat tentang mahalnya harga tiket pesawat barangkali bakal segera mereda. Hal itu berdasarkan pernyataan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno, yang memprediksi harga tiket pesawat domestik akan turun. Sandiaga memperkirakan harga tiket pesawat bakal segera turun menyusul langkah maskapai penerbangan di tanah air yang menambah jumlah pesawat. Menurut…

Read More
Ada yang Berubah dari Gejala DBD Saat Ini, Apa Sebabnya?

Ada yang Berubah dari Gejala DBD Saat Ini, Apa Sebabnya?

Jakarta, CNN Indonesia — Dalam beberapa waktu ke belakang, gejala demam berdarah dengue (DBD) disebut mengalami perubahan. Tak ada lagi bintik-bintik merah yang dialami pasien. Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kemenkes RI Siti Nadia Tarmizi membenarkan adanya laporan terkait. Gejala klinis berupa bintik-bintik merah tak lagi ditemukan. “Jadi, orang bisa demam, tiga hari kemudian…

Read More