Orang dengan Banyak Lemak Perut Berpotensi Kena Alzheimer
Jakarta, CNN Indonesia — Hati-hati dengan lemak perut. Ini bukan lagi soal penampilan saja, tapi lemak perut juga menyimpan berbagai masalah kesehatan. Penelitian terbaru menyebut bahwa banyaknya lemak perut berkaitan dengan penyakit Alzheimer tahap awal. “Kita sudah lama mengetahui bahwa semakin besar ukuran perut, pusat memori di otak semakin kecil,” kata peneliti penyakit Alzheimer Richard Isaacson,…