Menjaga Kesehatan Jantung dengan Pola Makan Sehat dan Aktifitas Fisik

Menjaga Kesehatan Jantung dengan Pola Makan Sehat dan Aktivitas Fisik Apakah Anda ingin memiliki jantung yang sehat? Tentu saja! Jantung adalah organ vital dalam tubuh kita yang berperan dalam memompa darah ke seluruh tubuh. Untuk menjaga kesehatan jantung, kita perlu mengadopsi pola makan sehat dan menjalani aktivitas fisik secara teratur. Pola makan sehat adalah kunci…

Read More
Ini Pertolongan CPR yang Bisa Dilakukan Awam buat Kasus Henti Jantung

Ini Pertolongan CPR yang Bisa Dilakukan Awam buat Kasus Henti Jantung

Jakarta, CNN Indonesia — Henti jantung mendadak (sudden cardiac arrest) bisa dialami siapa saja. Dalam kondisi ini, seseorang bisa saja kolaps yang jika dibiarkan bisa mengancam nyawa. Untuk itu, kita tampaknya perlu memahami pertolongan pertama untuk pasien henti jantung. Henti jantung sendiri merupakan kondisi saat jantung berhenti berdetak secara tiba-tiba. ADVERTISEMENT SCROLL TO…

Read More
Kata Psikolog soal Viral Bocah 4 Tahun Tunangan di Madura

Kata Psikolog soal Viral Bocah 4 Tahun Tunangan di Madura

Jakarta, CNN Indonesia — Sebuah video pertunangan bocah usia 4 tahun di Sampang, Madura viral di media sosial. Video memperlihatkan si bocah sedang menjalani prosesi pertunangan dengan bocah lainnya yang berusia 5 tahun. Acara tunangan pun digelar besar-besaran. Pertunangan sendiri umumnya dilakukan oleh orang dewasa yang telah siap melangkah ke jenjang pernikahan. Tunangan yang diikuti…

Read More
Hari Lansia Nasional 2024: Tema dan Sejarahnya

Hari Lansia Nasional 2024: Tema dan Sejarahnya

Jakarta, CNN Indonesia — Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN) diperingati setiap tahunnya pada 29 Mei di Indonesia. Berikut ini tema dan sejarah Hari Lansia Nasional 2024. Hari ini diperingati sebagai bentuk apresiasi terhadap peran penting para lanjut usia dalam mempertahankan kemerdekaan dan memajukan bangsa. Pada 2024, peringatan HLUN mengusung tema “Lansia Terawat, Indonesia Bermartabat”. ADVERTISEMENT …

Read More