Mengidap Hipertensi, Kapan Sebaiknya ke Dokter?

Halodoc, Jakarta – Tekanan darah tinggi adalah kondisi umum ketika kekuatan darah jangka panjang di dinding arteri cukup tinggi, sehingga pada akhirnya dapat menyebabkan masalah kesehatan, seperti penyakit jantung. Tekanan darah ditentukan baik oleh jumlah darah yang dipompa jantung dan jumlah resistensi terhadap aliran darah di arteri. Semakin banyak darah yang dipompa jantung dan semakin…

Read More

Awas, Hipertensi Bisa Picu Gagal Jantung

Halodoc, Jakarta – Hipertensi atau penyakit darah tinggi adalah penyakit yang wajib diwaspadai. Penyakit ini sering disebut silent killer, di mana gejalanya tidak terasa namun bisa menimbulkan komplikasi serius secara tiba-tiba. Gagal jantung adalah salah satu komplikasi dapat terjadi akibat hipertensi.  Tidak semua pengidap hipertensi pasti mengidap gagal jantung, namun seseorang yang mengidap gagal jantung…

Read More

Cara Hipertensi Sebabkan Penyakit Jantung

“Kenali gejala awal dari kondisi hipertensi. Mulai nyeri dada, gangguan pernapasan, pusing, hingga munculnya darah pada urin. Segera tangani kondisi ini agar tidak memicu gangguan kesehatan lainnya yang berbahaya, seperti penyakit jantung. Hipertensi dapat menyebabkan sejumlah gangguan jantung, seperti jantung koroner hingga gagal jantung.” Halodoc, Jakarta – Sebaiknya jangan abai jika kamu mengalami berbagai gejala…

Read More

Cegah Hipertensi agar Tidak Menyebabkan Gangguan Jantung

“Jika tidak dikelola dengan baik, hipertensi dapat menimbulkan banyak komplikasi penyakit serius, termasuk gangguan jantung. Hal ini karena tekanan darah yang terlampau tinggi dapat membuat jantung bekerja ekstra. Jadi, sebaiknya cobalah untuk mencegah hipertensi.” Halodoc, Jakarta – Bila ingin sehat, salah satu aspek yang perlu diperhatikan dan dikontrol adalah tekanan darah. Tekanan darah yang terlalu…

Read More