
Nasib Hewan Kebun Binatang Gaza Mengungsi Saat Agresi Israel
Jakarta, CNN Indonesia — Hewan-hewan di kebun binatang Rafah, Gaza, terpaksa dievakuasi ke Khan Younis akibat operasi militer Israel, sayangnya 3 ekor singa masih tertinggal di Rafah. Bagikan: