Banyak Dicaci, Times Square Jadi Tempat Wisata Terburuk di Dunia

Banyak Dicaci, Times Square Jadi Tempat Wisata Terburuk di Dunia

Jakarta, CNN Indonesia — Times Square, yang dikenal sebagai pusat wisata dan persimpangan komersial utama di Kota New York, Amerika Serikat, baru-baru ini dianggap sebagai tempat wisata terburuk di dunia. Sebagai rumah bagi berbagai toko dan restoran mewah di New York, Times Square ternyata menerima banyak komentar negatif dalam ulasan. Sebuah platform pembelajaran bahasa online, Preply,…

Read More
Cerita dari Kota Paling Cerah di Dunia, Gerimis pun Enggan Datang

Cerita dari Kota Paling Cerah di Dunia, Gerimis pun Enggan Datang

Jakarta, CNN Indonesia — Pernahkah kamu membayangkan bagaimana rasanya tinggal di kota paling cerah di dunia? Di dunia, ada kota yang disinari cahaya matahari lebih dari 4 ribu jam setiap tahun. Fenomena itu terdapat di Kota Yuma, Arizona, Amerika Serikat. Tinggal di tempat ini memaksa kamu berlindung di dalam ruangan guna menghindari kelelahan akibat panas. Penduduk…

Read More