Maskapai AS Sediakan Penerbangan Kelas Satu Spesial untuk Anjing

Maskapai AS Sediakan Penerbangan Kelas Satu Spesial untuk Anjing

Jakarta, CNN Indonesia — Perusahaan AS Bark menyediakan Bark Air yang khusus melayani penerbangan anjing-anjing dan ‘orang tua’ mereka mulai Mei 2024. Diberitakan VNExpress, salah satu Bark, Matt Meeker, menyebut Bark Air memungkinkan anjing dan pemiliknya menikmati penerbangan kelas satu. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT “Kami sangat antusias untuk memanfaatkan wawasan yang…

Read More
Dermaster Klinik Indonesia Raih Penghargaan Pengguna APTOS Terbanyak

Dermaster Klinik Indonesia Raih Penghargaan Pengguna APTOS Terbanyak

Jakarta, CNN Indonesia — Dermaster Klinik Indonesia meraih penghargaan The Biggest Number of APTOS User 2023 in Indonesia, Jumat (1/12) lalu. Penghargaan ini diberikan oleh dr. George Sulamandize, Inventor dan Direktur APTOS dari Georgia, sebagai apresiasi kepada Dermaster Klinik Indonesia sebagai pengguna Benang APTOS terbanyak di Indonesia sepanjang 2023. Dia mengatakan, bahwa dokter-dokter di Indonesia memiliki…

Read More
Momen Gemas Polisi Florida Selamatkan Anak Kucing

Momen Gemas Polisi Florida Selamatkan Anak Kucing

Jakarta, CNN Indonesia — Seorang petugas polisi menyelamatkan seekor anak kucing dari jalan raya di Florida, Amerika Serikat. Saat penyelematan, ada pengemudi truk yang ikut membantu menghentikan lalu lintas dengan menghentikan kendaraan di dekat anak kucing. Dalam video, tampak anak kucing itu tergeletak di jalan. Menurut keterangan polisi, anak kucing tersebut telah dievakuasi ke tempat yang…

Read More
5 Makanan Tradisional yang Terbuat dari Singkong, Mana Favoritmu?

5 Makanan Tradisional yang Terbuat dari Singkong, Mana Favoritmu?

Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Singkong jadi salah satu camilan favorit banyak orang yang menyehatkan. Jika Anda penggemar singkong, berikut ini sejumlah pilihan makanan tradisional Indonesia yang terbuat dari singkong. Selama ini Singkong Thailand jadi salah satu camilan favorit yang terbuat dari singkong rebus. Bahkan banyak orang Indonesia yang menyukai camilan manis gurih ini. Tanpa disadari…

Read More
Tanggapi Pneumonia Misterius di China, Dinkes Imbau Warga Pakai Masker

Tanggapi Pneumonia Misterius di China, Dinkes Imbau Warga Pakai Masker

Jakarta, CNN Indonesia — Dinkes DKI Jakarta mengimbau masyarakat mengencangkan upaya pencegahan pneumonia pada anak, termasuk memakai masker di keramaian. Hal ini menyusul kasus pneumonia misterius yang tengah meningkat di China. “Sejumlah hal perlu dilakukan masyarakat untuk mengantisipasi kenaikan kasus pneumonia balita di China ‘walking pneumonia’ yang kemungkinan disebabkan virus. Mulai dari adenovirus, RSV, rhinovirus,…

Read More
Pramugari India Tertangkap Selundupkan Emas Nyaris 1 Kg di Dalam Anus

Pramugari India Tertangkap Selundupkan Emas Nyaris 1 Kg di Dalam Anus

Jakarta, CNN Indonesia — Aksi mengejutkan dilakukan pramugari Air India Express setelah ketahuan menyelundupkan emas sebanyak nyaris satu kilogram atau 960 gram dalam sebuah penerbangan. Yang lebih mencengangkan, 960 gram emas tersebut diselundupkan di dalam rektum sang pramugari. Rektum merupakan bagian dari sistem pencernaan yang menghubungkan antara usus besar dan anus. Seperti dilansir NDTV mengutip kantor berita…

Read More