Vaksinasi Booster Bakal Kembali Dipersiapkan Imbas Covid-19 Naik Lagi

Vaksinasi Booster Bakal Kembali Dipersiapkan Imbas Covid-19 Naik Lagi

Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI tengah kembali mempersiapkan vaksinasi Covid-19 booster lanjutan secara masal. Langkah ini diambil dalam mengantisipasi lonjakan tren kasus Covid-19 dalam beberapa waktu ke belakang. Hal ini disampaikan oleh Direktur Jenderal Pelayanan Kemenkes RI Azhar Jaya. Ia menyebut bahwa saat ini, pihaknya tengah kembali memproses vaksinasi masal. “Kita sudah…

Read More
Pramugari Ungkap 5 Bagian Paling Kotor di Dalam Pesawat, Mana Aja?

Pramugari Ungkap 5 Bagian Paling Kotor di Dalam Pesawat, Mana Aja?

Jakarta, CNN Indonesia — Setiap hari, jutaan orang mengarungi langit, baik lintas regional maupun negara ke berbagai penjuru dunia. Dengan jadwal penerbangan yang padat, pesawat harus siap terbang kembali dalam waktu singkat. Meski tim pembersih bekerja keras untuk memastikan kebersihan kabin, ada beberapa bagian yang sering terlewatkan. Beberapa bagian di pesawat yang kerap terlewatkan untuk dibersihkan…

Read More

Bagaimana Cara Mengobati dan Menyembuhkan Penyakit Jantung dengan Tepat?

Penyakit jantung adalah salah satu penyakit yang sering menyerang masyarakat saat ini. Banyak faktor yang dapat menyebabkan penyakit ini, seperti pola makan yang tidak sehat, kurangnya aktivitas fisik, serta faktor keturunan. Oleh karena itu, penting bagi kita untuk mengetahui bagaimana cara mengobati dan menyembuhkan penyakit jantung dengan tepat. Salah satu cara yang efektif untuk mengobati…

Read More
Kapasitas Powerbank yang Boleh Dibawa Naik Pesawat

Kapasitas Powerbank yang Boleh Dibawa Naik Pesawat

Jakarta, CNN Indonesia — Powerbank menjadi alat yang tak jarang dibutuhkan untuk menunjang perangkat elektronik atau gawai kamu. Powerbank bisa membantu memberi daya tambahan pada ponsel atau gawai yang baterainya mulai habis. Untuk alasan ini, banyak orang memutuskan membawa powerbank dalam perjalanan mereka. Tapi, pelancong mesti menyadari bahwa untuk membawa powerbank ke pesawat ada aturannya. Namun,…

Read More
Keliling Kota Solo 15 Menit Naik Helikopter Bayar Rp2,5 Juta, Minat?

Keliling Kota Solo 15 Menit Naik Helikopter Bayar Rp2,5 Juta, Minat?

Jakarta, CNN Indonesia — Solo menjadi salah satu daerah di Jawa Tengah yang memiliki daya tarik wisata. Apabila kamu pernah menjelajahi Solo dengan mobil, motor, atau berjalan kaki, ternyata cara lain menikmati kota kelahiran Presiden Joko Widodo ini. Mulai awal Juni 2024, tepatnya 8-9 Juni nanti, Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Kota Solo meluncurkan paket…

Read More