Awas Kolesterol Meroket saat Idul Adha, Cegah dengan 5 Cara Ini

Awas Kolesterol Meroket saat Idul Adha, Cegah dengan 5 Cara Ini

Daftar Isi Cara mencegah kolesterol saat Idul Adha Jakarta, CNN Indonesia — Sajian serba daging mewarnai perayaan Idul Adha. Lantas, bagaimana cara mencegah kolesterol saat Idul Adha? Pangan tinggi kadar lemak jenuh berkaitan dengan kenaikan kadar kolesterol dalam darah. Salah satu makanan yang tinggi kadar lemak adalah daging merah. Selama perayaan Idul Adha, sajian daging…

Read More
Kata Para Puan soal Target BKKBN Tiap Keluarga Punya 1 Anak Perempuan

Kata Para Puan soal Target BKKBN Tiap Keluarga Punya 1 Anak Perempuan

Jakarta, CNN Indonesia — Target Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) yang menginginkan setiap keluarga untuk setidaknya memiliki satu anak perempuan mendapat beragam tanggapan dari masyarakat terutama para perempuan. Ada yang menganggap hal tersebut merupakan target semata, sementara lainnya merasa target BKKBN tidaklah adil untuk perempuan. Putri, seorang karyawan swasta yang juga ibu satu orang anak…

Read More
6 Pantai Tersembunyi Indonesia Masih Jarang Terjamah, di Mana Saja?

6 Pantai Tersembunyi Indonesia Masih Jarang Terjamah, di Mana Saja?

Jakarta, CNN Indonesia — Dengan lebih dari 17 ribu pulau, Indonesia memiliki garis pantai terpanjang di dunia. Tak hanya itu Indonesia juga memiliki berbagai jenis pantai, mulai dari yang berpasir putih, berbatu karang hingga berwarna merah. Namun, tidak semua pantai di Indonesia sudah terkenal dan ramai dikunjungi wisatawan. Masih ada banyak pantai tersembunyi yang menanti untuk…

Read More