Memasak Ternyata Bisa Sebabkan Pencemaran Udara Indoor, Kok Bisa?
Jakarta, CNN Indonesia — Dilihat sebagai aktivitas yang biasa saja, ternyata memasak bisa picu pencemaran udara indoor atau dalam ruangan. Simak penjelasan dokter berikut ini. Bicara soal polusi udara, orang terperangkap pada gagasan bahwa polusi udara hanya ada di luar ruangan (outdoor). Dokter spesialis paru Jaka Pradipta berkata tanpa disadari polusi udara di dalam rumah…