Melihat Masjid Muhammadan Kota Tua Padang sebagai Permata Tersembunyi

Melihat Masjid Muhammadan Kota Tua Padang sebagai Permata Tersembunyi

Jakarta, CNN Indonesia — Dalam perjalanan Jelajah Jalur Sumatera 2024, beberapa kali kami mendapat fakta-fakta mengejutkan, namun bikin senang. Saat memutuskan mengangkat tentang Kota Tua Padang di Sumatera Barat, kami selalu penasaran apa saja cerita menarik yang tersimpan di dalamnya. Ketika tiba di Kota Tua Padang, kami memilih menyusurinya dengan berjalan kaki demi bisa melihat…

Read More
Melawat ke Rumah Kelahiran Buya Hamka di Tepi Danau Maninjau

Melawat ke Rumah Kelahiran Buya Hamka di Tepi Danau Maninjau

Jakarta, CNN Indonesia — Danau Maninjau di Kabupaten Agam, Sumatera Barat, membuat kami terpukau dengan pesona alamnya dalam perjalanan Jelajah Jalur Sumatera 2024. Namun, bukan hanya alamnya, Danau Maninjau juga menjadi saksi bisu kelahiran tokoh-tokoh besar tanah air. Ada tiga Pahlawan Nasional yang lahir dan berasal dari Danau Maninjau di antaranya Buya Hamka, Rasuna Said,…

Read More
Bukittinggi dan Keniscayaan Jam Gadang Jadi Latar Foto

Bukittinggi dan Keniscayaan Jam Gadang Jadi Latar Foto

Jakarta, CNN Indonesia — Bukittinggi jadi kota yang disinggahi dalam perjalanan Jelajah Jalur Sumatera 2024 yang dilakukan Tim CNNIndonesia.com. Ini menjadi kedua kalinya saya menginjakkan kaki di Bukittinggi, setelah yang pertama pada 2018. Suasananya tak berubah, udaranya masih tetap sejuk. Tempat pertama yang ingin saya lihat adalah Jam Gadang. Bukan tanpa alasan, sebab saya pernah…

Read More