Mengantar Roberto Cavalli ke Tempat Peristirahatan Terakhir

Mengantar Roberto Cavalli ke Tempat Peristirahatan Terakhir

Jakarta, CNN Indonesia — Pemakaman Robert Cavalli digelar di Basilica di San Miniato Al Monte, Florence, Italia, Senin, (15/4). Upacara pemakaman itu dihadiri oleh keluarga dan teman-teman terdekat. Pasangannya dan mantan istri Cavalli hadir di dalam upacara pemakamannya. Cavalli, meninggal pada usia 83 tahun di Florence. Sebelum meninggal, Cavalli disebut sudah jatuh sakit sejak lama….

Read More
Kemenkes Ungkap Covid di Indonesia Alami Kenaikan Imbas Varian Baru

Kemenkes Ungkap Covid di Indonesia Alami Kenaikan Imbas Varian Baru

Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengonfirmasi tren kenaikan kasus virus corona (Covid-19) terjadi lagi di Indonesia. Kenaikan kasus itu diduga disebabkan varian baru, yakni Eris atau EG.5 dan EG.2. “Kasus Covid-19 naik karena ada subvarian baru EG.5 dan EG.2,” kata Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kemenkes Siti Nadia Tarmizi saat dihubungi CNNIndonesia.com, Selasa…

Read More

Daun-daunan yang Ampuh dalam Mengatasi Masalah Jantung

Daun-daunan yang Ampuh dalam Mengatasi Masalah Jantung Pernahkah Anda merasa khawatir dengan kesehatan jantung Anda? Jika iya, jangan khawatir, karena ada solusi alami yang dapat Anda coba, yaitu dengan menggunakan daun-daunan yang ampuh dalam mengatasi masalah jantung. Daun-daunan alami ini telah lama digunakan sebagai obat tradisional untuk menjaga kesehatan jantung. Salah satu daun-daunan yang sangat…

Read More
Pramugari Ungkap 5 Bagian Paling Kotor di Dalam Pesawat, Mana Aja?

Pramugari Ungkap 5 Bagian Paling Kotor di Dalam Pesawat, Mana Aja?

Jakarta, CNN Indonesia — Setiap hari, jutaan orang mengarungi langit, baik lintas regional maupun negara ke berbagai penjuru dunia. Dengan jadwal penerbangan yang padat, pesawat harus siap terbang kembali dalam waktu singkat. Meski tim pembersih bekerja keras untuk memastikan kebersihan kabin, ada beberapa bagian yang sering terlewatkan. Beberapa bagian di pesawat yang kerap terlewatkan untuk dibersihkan…

Read More
5 Cara Membuat Minuman Herbal untuk Menurunkan Berat Badan

5 Cara Membuat Minuman Herbal untuk Menurunkan Berat Badan

Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Konsumsi minuman herbal bisa jadi salah satu cara untuk menurunkan berat badan. Simak cara membuatnya berikut ini. Alih-alih konsumsi obat diet, minum ramuan herbal alami bisa jadi alternatif yang lebih aman untuk menurunkan berat badan. Pasalnya, minuman herbal terbuat dari bahan-bahan alami tanpa campuran zat kimia sehingga minim risiko kesehatan…

Read More
Negara Terindah di Dunia, Populasi Domba Lebih Banyak dari Manusia

Negara Terindah di Dunia, Populasi Domba Lebih Banyak dari Manusia

Jakarta, CNN Indonesia — Situs web perjalanan terkemuka, Rough Guides, baru saja mengumumkan daftar negara terindah di dunia. Negara-negara yang masuk dalam daftar tak hanya dipilih berdasarkan pendapat mereka, tapi juga melibatkan suara pelancong dan pembaca. Mengutip Travel and Leisure, Selandia Baru dinobatkan sebagai negara terindah di dunia. Negara ini dikenal dengan pemandangan alamnya yang…

Read More

Tanda-tanda Penyakit Jantung pada Usia Lanjut yang Harus Diwaspadai

Tanda-tanda Penyakit Jantung pada Usia Lanjut yang Harus Diwaspadai Menginjak usia lanjut, kesehatan menjadi salah satu hal yang harus kita perhatikan. Terutama, kondisi jantung yang rentan terhadap berbagai penyakit. Penyakit jantung merupakan salah satu penyebab utama kematian di dunia, termasuk di Indonesia. Oleh karena itu, penting bagi kita untuk mengenali tanda-tanda penyakit jantung pada usia…

Read More
9 Makanan agar Anak Tumbuh Tinggi dan Cerdas, Ada yang Murah Meriah

9 Makanan agar Anak Tumbuh Tinggi dan Cerdas, Ada yang Murah Meriah

Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Orang tua wajib memastikan nutrisi anak terpenuhi dengan baik. Karena itu penting untuk mengetahui makanan yang membuat anak menjadi tinggi dan cerdas. Pertumbuhan otak yang pesat terjadi pada beberapa tahun pertama kehidupan anak di dunia. Melansir Healthline, otak anak mencapai 80 persen berat orang dewasa pada usia dua tahun, dan terus…

Read More