Roti President, dari Garasi Rumah Kakek hingga Favorit Warga Palembang

Jakarta, CNN Indonesia — Siapa sangka, di tengah sederet kuliner khas Kota Palembang seperti pempek, mie celor, hingga nasi minyak, terdapat toko roti yang jadi favorit warga Bumi Sriwijaya. Nama Roti President barangkali baru hitungan tahunan sejak pertama kali diperkenalkan, tepatnya pada Februari 2017. Tapi, soal penjualan, jumlahnya terbilang fantastis. Bayangkan, toko roti ini mampu menjual…

Read More

Gurihnya Nasi Minyak Palembang dan Mulut yang Sibuk Mengunyah

Jakarta, CNN Indonesia — Perjalanan ke Pulau Sumatera lewat jalur darat rasanya tidak lengkap apabila tidak mampir ke Kota Palembang. Bukan rahasia lagi, Palembang memiliki sederet hidangan lezat yang sayang untuk dilewatkan. Jika kamu hanya tahu pempek sebagai makanan dari Palembang, sebaiknya kamu perlu mengeksplorasi lagi kuliner dari Bumi Sriwijaya. Salah satu yang patut dicoba…

Read More

Martabak HAR, Sensasi Bumbu Rahasia Kuah Kari Bercampur Irisan Cabai

Jakarta, CNN Indonesia — Berburu makanan adalah kegiatan yang hampir pasti dilakukan apabila sedang berada di Palembang, Sumatera Selatan. Setidaknya itu yang saya lakukan. Bukan tanpa alasan, Palembang punya sederet kuliner khas yang terkenal lezat. Ya, jangan cuma pempek yang kamu cicipi saat tengah mampir ke Palembang. Jajal juga hidangan bernama Martabak HAR, yang telah…

Read More

Kenikmatan Hakiki dalam Semangkuk Mie Celor Khas Palembang

Jakarta, CNN Indonesia — Palembang menjadi kota yang dua kali kami singgahi dalam melakukan perjalanan Jelajah Jalur Sumatera 2024 pada Maret lalu. Datang ke ibu kota Sumatera Selatan itu, kurang lengkap jika tidak mencicipinya hidangan khasnya. Bicara Kota Palembang orang tentu bakal mengidentikkannya dengan makanan pempek. Kelezatan pempek asli Palembang memang tidak bisa dipungkiri. Ketika masih…

Read More